• Selamat Datang di Situs Resmi Pengadilan Tata Usaha Negara Bandar Lampung "BERTAPIS EMAS" (Berintegritas Tinggi, Efektif, Responsif, Transparan, Akuntabel, Profesional, Inovatif, Santun, Efisien, Melayani, Adaptif, dan Sederhana)

Selamat Atas Pelantikan YM. Dr. H. Hari Sugiharto, S.H., M.H. sebagai Hakim Agung MA RI

Keluarga besar Pengadilan Tata Usaha
Negara Bandar Lampung mengucapkan :
Selamat dan Sukses atas Pelantikan & Pengambilan Sumpah Jabatan YM. Dr. H. Hari Sugiarto, S.H., M.H. sebagai Hakim Agung Kamar Tata Usaha Negara Mahkamah Agung RI.

Semoga amanah dalam menjalankan tugas mulia, menjunjung tinggi integritas, serta senantiasa memberikan keadilan yang berlandaskan profesionalisme.

Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas